Unit Lantas Polsek Purwakarta,Sosialisasikan Operasi Antik Lodaya 2023

    Unit Lantas Polsek Purwakarta,Sosialisasikan Operasi Antik Lodaya 2023

    PURWAKARTA - Sinergitas Unit Labtas-Bhabinkamtibmas dalam melaksanakan tugas terus terjalin, hal ini ditunjukan oleh Anggota Unit Lantas Polsek Purwakarta Polres Purwakarta, melalui pelaksanaan kegiatan sosialisasi operasi antik Lodaya 2023 kepada Siswa SMK PURNAWARMAN Purwakarta  Kab Purwakarta.

    Kapolres purwakarta AKBP Edward Zulkarnain melalui kapolsek Purwakarta AKP Subagyo menyampaikan adanya kegiatan sosialisasi operasi antik Lodaya 2023 yang di laksanakan oleh Anggota Unit Lantas dan bhabinkamtibmas, Aiptu Eep Saepulloh dan Aipda Erik Permana sebagai wujud sinergitas Unit Lantas-Bhabinkamtibmas Polsek Purwakarta dalam memberikan informasi kepada Siswa SMK Purnawarman Kab Purwakarta, mengenai pelaksanaan operasi antik Lodaya 2023.

    Operasi antik Lodaya 2023 yang akan di laksanakan pada tanggal 25-07-2023 sampai dengan 02-08-2023 ini bertujuan kepada penindakan hukum mengenai penyalahgunaan obat-obatan terlarang atau narkoba. 

    "Sosialisasi operasi antik Lodaya 2023 yang di laksanakan kepada Siswa SMK Purnawarman bertujuan untuk menginformasikan yang mana operasi ini lebih mengedepankan penegakan hukum untuk memberantas penyakit masyarakat apabila terjadi penyalahgunaan obat-obatan terlarang atau narkoba".

    Kegiatan pelaksanaan operasi antik Lodaya 2023 ini nantinya dilaksanakan oleh polsek Purwakarta kota bersama satuan narkoba polres purwakarta, akan menindak dengan tegas Siswa Sekolah di Kab Purwakarta yang kedapatan atau mengkonsumsi obat-obatan terlarang ataupun narkoba."Ucap Kapolsek Purwakarta

    Polres Purwakarta

    Polres Purwakarta

    Artikel Sebelumnya

    Cara Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang pemuda...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Purwakarta Rutin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Satu Dekade Kepemimpinan Jokowi, Polri Bentuk Ditressiber di 8 Polda
    Polda Jabar Sterilisasi Kantor KPU dan Bawaslu Provinsi Jabar Dengan Libatkan Satwa
    Kabag Penum Divhumas Polri Pimpin Pelaksanaan E Learning Kehumasan di Polda Jatim

    Ikuti Kami